Investasi di 'Connected Car', Nokia Gelontorkan Rp1,1 Triliun - Kali ini Pusat Android akan mengulas artikel Android terbaru berjudul Investasi di 'Connected Car', Nokia Gelontorkan Rp1,1 Triliun yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Investasi di 'Connected Car', Nokia Gelontorkan Rp1,1 Triliun, anda bisa menyimak artikel kami tentang Investasi di 'Connected Car', Nokia Gelontorkan Rp1,1 Triliun dibawah ini.
Vendor perangkat komunikasi asal Finlandia, Nokia, sepertinya siap masuk ke segmen bisnis baru berkaitan dengan teknologi mobil yang terhubung (connected car).
Dikutip PULSAonline via Reuters, Nokia disebut telah mulai menggelontorkan dana senilai 100 juta USD atau setara dengan Rp1,1 triliun untuk berinvestasi di perusahaan yang bekerja pada teknologi mobil yang terhubung.
Nokia, seperti dikatkan oleh Chief Executive-nya Rajeev Suri, yakin bahwa mobil yang terhubung merupakan sebuah peluang yang akan tumbuh secara signifikan.
“Dana patungan 100 juta USD yang digelontorkan hari ini lebih menggarisbawahi keyakinan kami bahwa mobil yang terhubung adalah sebuah peluang pertumbuhan yang signifikan,” kata Rajeev Suri.
Mobil yang terhubung, memang telah diupayakan oleh sejumlah perusahaan teknologi ternama. Sebut saja Apple, yang telah resmi mengumumkan CarPlay, yakni sebuah fitur yang mampu mengintegrasikan iPhone dengan mobil. Dengan fitur ini memungkinkan pengguna mengakses smartphone lebih mudah hanya menggunakan suara kontrol pada mobil
Sekian berita Android terbaru dari kami mengenai Investasi di 'Connected Car', Nokia Gelontorkan Rp1,1 Triliun. Harapan kami artikel seputar Android yang berjudul Investasi di 'Connected Car', Nokia Gelontorkan Rp1,1 Triliun ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Pusat Android untuk mendapatkan berita seputar Android setiap harinya.